Cara Install WordPress

Berikut cara menginstall WordPress melalui server Local, fungsi Localhost agar kita lebih mudah melakukan customize theme, plugin dll sebelum wordpress dipindahkan ke server.

1. Download WordPress disini

2. Install Xampp ( salah satu software untuk menjalankan WordPress di localhost )

3. Extract WordPress yang telah di Download pada htdocs. Keluarkan semua file dari folder WordPress

4. Rename file config-sample.php menjadi config.php » buka dengan notepad dan perbarui rincian database sesuai dengan server lokal.

5. Buat database sesuai yang ada di config.php

6. Buka WordPress dengan mengakses pada address bar. http://localhost/

» Pada bagian Information needed

7. Site title : Isi dengan nama Blog anda.

8. Username : Isi dengan username untuk login ke WordPress.

9. Password : Masukan password, konfirmasikan kembali password untuk login ke WordPress.

10. Your Email : Informasi detail installasi akan dikirimkan ke email tersebut dan bisa digunakan jika lupa kata sandi dengan memasukan alamat email tersebut.

11. Privacy : Centang jika ingin Search engine mengindex WordPressnya ( ini digunakan hanya jika instalasi pada server )

12. Klik Install WordPress

13. Silahkan login menggunakan Username dan Password dengan klik login

E-learning

E-LEARNING

 A.    Definisi E-learning

E-learning merupakan suatu teknologi informasi yang sedang dijalani di dunia Indonesia. E-learning terdiri dari dua bagian, yaitu “e” yang merupakan singkatan dari “electronic” dan “learning” yang berarti “pembelajaran”. Jadi E-learning berarti pembelajaran denan menggunakan bantuan perangkat elektronika, khususnya perangkat komputer.
More

Pengertian Internet

  1. A Pengertian Internet

Internet singkatan dari Interconnection Networking. Internet merupakan interkoneksi antar jaringan diseluruh dunia yang secara umum dipandang sebagai sumber informasi. Internet sebagai sumber informasi karena segala hal yang berhubungan dengan kehidupan sehari-hari seperti bisnis, olahraga, hiburan, politik dan lain-lain ada di internet. Selain itu internet dapat digunakan untuk melakukan interaksi/pertukaran informasi jarak jauh. Komunikasi antar komputer diatur oleh protocol yang bernama TCP (Transmission Control Protokol) dan IP (Internet Protokol).

  1. B.     Sejarah Internet

More

Cara Membuat WordPress

Tulisan Cara Membuat Blog di WordPress Gratis ini sebenarnya lebih mengarah ke WordPress.com, karena ini adalah layanan blog gratis yang diberikan WordPress untuk para blogger. Tapi jika Anda ingin menggunakan WordPress.org, yang perlu Anda miliki adalah nama domain, misal namadomainku.com + hosting (semacam Hardisk Online). Harga Domain kurang lebih sekitar 100rb. Tapi untuk Hosting tergantung berapa kapasitas yang diperlukan, ada pula Hosting yang menawakan fasilitas Unlimited. Harganya pun bermacam-macam, antara 200rb – sampai jutaan rupiah per tahun. More